Pada hari kamis, tanggal 10 November telah dilakukan visitasi perpanjangan izin operasional oleh Dinas Kesehatan Kabupaten Sukoharjo. Dalam proses visitasi ini Dinkes Sukoharjo dibantu oleh Perhimpunan Rumah Sakit Seluruh Indonesia untuk melakukan telusur lapangan dan dokumen
Semoga RS PKU Muhammadiyah Kartasura segera mendapatkan izin operasional